--> Skip to main content

Cara Install dan Uninstall Aplikasi Windows Store di Windows 8

Cara Install dan Uninstall Aplikasi Windows Store di Windows 8 - Seperti yang telah kita ketahui, Windows 8 merupakan sistem operasiyang p[aling mutakhir dari Microsoft. Windows 8 baru ini meluncur pada akhir tahun-tahun ini, dan masih banyak lagi para pengguna yang menggunakan versi Windows lama yang juga belum memperbarui Windowsnya ke Windows 8. Hal yang paling utama sangat terkenal dari Windows 8 ini adalah tampilannya yang fantastis. Cara Install Aplikasi Windows Store di Windows 8 - Pertama-tama yang harus anda lakukan adalah bukalah aplikasi Windows Store dari Start Screen pada komputer anda, Windows Store akan menampilkan banyak sekali aplikasi dan berbagai kategori. Silakan anda memilih salah satu kategori yang mungkin anda inginkan.
Cara Install dan Uninstall Aplikasi Windows Store di Windows 8

Setelah kategori tersebut terbuka maka akan banyak sekali aplikasi yang modern yang akan di tampilkan. Lalu kilik pada salah satu aplikasi yang anda inginkan. Kemudian aplikasi terbuka dan akan muncul tombol install di bagian kiri, klik tombol itu.
Kemudian  akan muncul notifikasi pada  proses installasi pada pojok kanan atas, klik pada notifikasi itu untuk melihat pada proses download dan juga installasi. Lalu akan muncul progress bar menandakan aplikasi telah di downlod. Maka setelah proses download selesai maka aplikasi akan terinstal secara otomatis.
Cara Install dan Uninstall Aplikasi Windows Store di Windows 8 - paertama yang harus anda lakukan adalah pergilah ke Start Screen, lalu klik kanan pada aplikasi modern tersebut, mana yang ingin anda uninstall. Maka akan muncul menu bar dan muncullah tombol uninstal, maka klik tombol tersebut. Maka aplikasi akan di uninstal secara otomatis. Cara Install dan Uninstall Aplikasi Windows Store di Windows 8.
Buka Komentar
Tutup Komentar